Senin, 21 Desember 2009
Peletakan Batu Pertama
Pencanangan Pembangunan Masjid At Taqwa dimulai hari Jumat, 1 Muharram 1431 H yang bertepatan dengan tanggal 18 Desember 2009 yang ditandai dengan peletakan batu pertama pembangunan oleh Camat Bekasi Selatan- Bp. Drs. Hudi Wijayanto, M.Si. dilanjutkan dengan penanaman pohon penghijauan oleh Camat Bekasi Selatan dan Lurah Jaka Mulya - Bp. Cecep Sukmawijaya. Semoga Allah SWT memberikan kelancaran dan kemudahan dalam proses pembangunan ini. Amin.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Selamat dan Sukses Atas Terselenggaranya Acara Peletakan Batu Pertama. Ditunggu dan Kami Dukung Untuk Tumpukan Dan Pemasangan Batu-Batu Selanjutnya Sampai Terbentuknya Masjid Yang Indah Dan Menentramkan Warga Surya Mandala...... Selamat Dan Sukses
BalasHapus